Posts

Showing posts from January, 2019

Jadwal TOPIK tahun 2020 di Indonesia

Image
TOPIK (Test of Proficiency in Korean) 2020 di Indonesia Apa sih TOPIK itu? tidak berbeda dengan TOEFL atau IELTS dimana test ini mengukur kemampuan Bahasa Inggris kita sedangkan TOPIK merupakan Test untuk mengukur kemampuan bahasa Korea seseorang. Apa sih kegunaan TOPIK? perlukah kita mengambil TOPIK. TOPIK sendiri diperlukan pada saat kamu ingin mencari/apply kerja ke Korea Selatan ataupun ketika kamu ingin kuliah ke Korea Selatan. TOPIK sendiri ada memiliki beberapa tingkatan/level mulai dari TOPIK level 1 hingga TOPIK level 6. TOPIK I Beginner (Pemula) Level 1 & 2 dibagi menjadi 2 bagian Reading & Listening Tingkat 1 : Penggunaan Basic dasar seperti Sapaan, membeli, memesan, dsb. selain itu juga dalam mengekspresikan dan memahami percakapan sehari-hari yang sederhana dari 800 kata dasar. Tingkat 2 : mambahas Topik-topik yang familiar dengan menggunakan kosakata sekitar 1500-2000 kata baik situasi formal dan informal TOPIK II Interm