Posts

Showing posts from March, 2018

Membuat Sendiri Tiket Pesawat Dummy Tanpa Travel Agen untuk Keperluan pengajuan Visa

Image
Membuat Sendiri Tiket Pesawat Dummy Tanpa Travel Agen untuk Keperluan pengajuan Visa Bagi kamu yang biasa berpergian ke Luar Negeri dengan mengajukan Visa secara mandiri tanpa menggunakan Jasa Travel Agen. Kamu mungkin sudah terbiasa dengan urusan per dokumen-an. Seperti dokumen persyaratan apa yang harus di submit ketika mengajukan Visa.   Salah satu dokumen kelengkapannya adalah tiket pesawat. Namun apa jadinya jika kita telah membeli tiket pesawat dan ternyata Visa yang telah kita ajukan di Tolak . Masih bisa dikatakan beruntung apabila tiket yang telah kita beli bisa di refund. Apa jadinya jika tidak bisa direfund? "RUGI DONG". Sekarang ini beberapa kedutaan besar sudah tidak mempersyaratkan tiket pesawat untuk dilampirkan saat pengajuaan Visa. Namun bagi Kedutaan Besar yang masih mempersyaratkan Tiket Pesawat sebagai salah satu syarat kelengkapan dokumen. Biasanya pihak Travel agen bisa membantu kamu dalam mengurus reservasi tiket dummy.  Apa itu tiket dumm

Traveling to Nusa Penida, Bali

Image
Traveling to Nusa Penida, Bali Apabila kita mendengar nama Bali kita biasanya lansung terpikir mengenai Pantai Kuta, Seminyak, Ubud maupun Nusa Dua. Pernahkah kamu mendengar nama Nusa Penida sebelumnya, tempat ini menjadi booming sejak tahun 2016 semenjak lokasi ini ditayangkan di acara traveling maupun setelah foto-foto Nusa Penida mulai banyak diposting di Instagram. Saya sendiri mengetahui tempat ini tahun 2017 yang lalu ketika teman saya bercerita mengenai perjalanannya ke Nusa Penida. Saya pun tertarik untuk mengunjungi pulau tersebut. Sedikit latar belakang mengenai Nusa Penida.  Nusa Penida merupakan sebuah Pulau yang berada di sebelah Tenggara dari Pulau Bali yang menempuh kurang lebih 1 jam perjalanan menggunakan speedboat dari Pelabuhan Sanur. Nusa penida merupakan tempat suaka dari burung. Nusa Penida Lokasinya berdekatan dengan Pulau Indah lainnya seperti Lembongan dan Ceningan.  Oh iya saran saya apabila kamu mengunjungi Nusa Penida via Pelabuhan Sanur sebai

Traveling to Candi Borobudur & Candi Prambanan

Image
Traveling to Candi Borobudur & Candi Prambanan Candi Borobudur merupakan salah satu warisan dunia yang berada di kawasan negara republik Indonesia yang masuk dalam daftar UNESCO pada tahun 1991. Candi Borobudur adalah kuil budha terbesar di dunia dan dibangun pada sekitar abad ke 8 masehi pada masa pemerintahan wangsa syailendra. Candi ini sempat terlantar akibat terkubur di bawah lapisan tanah dan debu vulkanik selama berabad-abad yang membuat candi borobudur ini menyerupai sebuah bukit besar yang ditumbuhi pohon dan semak belukar. Dan candi ini diketemukan kembali pada masa pemerintahan Hindia Belanda di Jawa sekitar tahun 1873. (Sumber wikipedia) Candi Borobudur sendiri terletak di kota Magelang dan berada sekitar 40 km sebelah barat laut kota Yogyakarta. Jika kamu ingin mengunjungi Candi Borobudur via Yogyakarta kamu bisa mengunakan angkutan umum ataupun kendaraan pribadi. Postingan kali ini saya akan membahas mengenai cara ke Candi Borobudur dengan menggunakan Tr